Aku kira saat-saat bersama ku adalah hal yang sangat kau inginkan, ternyata? Aku salah…
Aku kira membuat ku bahagia adalah hal yang dapat membahagiakan mu, ternyata? Aku salah…
Aku kira membuat ku tersenyum di samping mu adalah hal yang dapat membuat mu tersenyum, ternyata? Aku salah…
Tetapi telah merasakan saat bersama mu, mengikuti segala keinginan ku, membuatku bahagia dan tersenyum karena mu adalah anugerah yang telah ku dapatkan dan tak ku sesali… Semoga kamu pun merasa yang sama…